Panduan Layanan Akun Sinta Kemdikbud
Dalam rangka peningkatan pelayanan kepada para Peneliti atau Pengabdi serta menghindari penyalahgunaan Akun SINTA KEMDIKBUD, LPPM UNIQHBA menerapkan Prosedur Baku Pembuatan Akun dan Sinkronisasi SINTA KEMDIKBUD sebagai berikut :
- Unduh Form Layanan Akun SINTA KEMDIKBUD melalui tautan di bawah ini.
- Lengkapi Form Layanan Akun SINTA KEMDIKBUD dengan lengkap dan ditandatangani pemohon.
- Kirim form yang sudah diisi lengkap ke email lppm.uniqhba@gmail.com dengan subject LAYANAN AKUN
- Status dan layanan akun SINTA akan dikirimkan melalui email pemohon pada hari kerja.
Demikian pengumuman ini disampaikan, atas perhatiannya disampaikan terimakasih.
.